Find Us On Social Media :
Ilustrasi gratin udang. (Dok. Shutterstock/ gontabunta)

Cara Membuat Udang dan Ikan Gratin, Masakan Prancis Yang Dipanggang

Julisna Ruswan Kamis, 22 Oktober 2020 | 06:33 WIB

SonoraBangka.id - Gratin termasuk sebagai masakan Perancis yang mudah dibuat. Gratin merupakan makanan ala Perancis yang dipanggang di piring dangkal atau disebut piring gratin. Melansir dari Food52.com gratin berasal dari bahas Perancis gratiner yang berarti untuk memanggang. Ada juga kata lainnya, gratter yang berarti mengikis yang seperti remahan renyah. Hal ini mengacu pada sajian gratin, yang umumnya terdapat remah roti dan keju pada bagian atas makanan.. Berikut resep udang dan ikan gratin dengan taburan oats dari BBCGoodFood.com.

Resep Udang dan Ikan Gratin

Bahan:

Cara membuat udang dan ikan gratin:

  1. Masak bayam dengan cara taruh bayam di dalam saringan besar dan siram dengan air mendidih.
  2. Setelah bayam dingin dan bisa dipegang tangan, peras bayam agar sisa air terbuang.
  3. Panaskan wajan lalu masukkan tomat yang sudah dibumbui sedikit dan biarkan mendidih selama lima menit hingga mengental.
  4. Tambahkan ikan dan masak selama 1-2 menit sampai agak matang sepenuhnya, lalu tambahkan basil.
  5. Siapkan oven dengan suhu 220 derajat Celcius.
  6. Siapkan dua piring galantin, bagi bayam, ikan, udang, dan saus tomat di antara kedua piring.
  7. Campurkan keju parmesan, tepung roti, dan, oat dan taburkan di atas galantin.
  8. Panggang selama 20 menit sampai berwarna keemasan. Sajikan dengan brokoli matang.

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Resep Udang dan Ikan Gratin, Masakan Panggang ala Perancis", Klik untuk baca: https://www.kompas.com/food/read/2020/10/21/145615275/resep-udang-dan-ikan-gratin-masakan-panggang-ala-perancis.