Find Us On Social Media :
Ilustrasi budae jjigae (Sean Lee / Unsplash)

Berikut Cara Membuat Budae Jigae Makanan Korea Menarik Untuk Dicoba

Julisna Ruswan Rabu, 30 Desember 2020 | 12:16 WIB

SonoraBangka.id - Salah satu makanan Korea memang selalu menarik untuk dicoba adalah budae jjigae alias army stew hangat. Terlebih jika resepnya sederhana dan mudah dibuat di rumah. Warna merah kuah budae jjigae berasal dari pasta gochujang. Isian budae jjigae pun beragam dan bisa disesuaikan dengan selera. Pedas gurihnya cocok untuk menghangatkan diri di musim hujan, apalagi jika disantap dengan kimchi. Langsung saja contek resep budae jjigae di bawah ini untuk dinikmati sambil nonton drama Korea favorit. Cita rasanya yang autentik akan mengingatkan kita akan aneka jajanan Korea di jalanan Seoul.

Resep budae jigae

Bahan:

Bumbu-bumbu:

Cara membuat budae jigae:

  1. Panaskan minyak di panci yang agak besar, lalu tumis daging ayam.
  2. Masukkan bawang putih dan daun bawang, lalu masukkan kimchi dan masak hingga bawang layu.
  1. Masukkan pasta gochujang, aduk rata.
  2. Masukkan kaldu ayam, aduk rata, bumbui dengan kecap asin dan gula, lalu didihkan.
  3. Kecilkan api, susun isian budae jjigae di panci, lalu tutup panic dan masak hingga semua bahan matang. Sajikan selagi hangat.  

    Artikel ini telah tayang di Kompas.comdengan judul "Resep Budae Jigae Korea Halal, Kreasi Mi Instan ala Korea", Klik untuk baca: https://www.kompas.com/food/read/2020/12/29/220200475/resep-budae-jigae-korea-halal-kreasi-mi-instan-ala-korea.