Find Us On Social Media :
Ilustrasi (resepkoki.id)

Ganti Pakai Keju, Berikut Resep Kentang Mustofa Rendah Karbohidrat

Julisna Ruswan Minggu, 17 Januari 2021 | 08:12 WIB

SonoraBangka.id - DEBM berasal dari singkatan Diet Enak Bahagia dan Menyenangkan. Jenis diet ini merupakan diet rendah karbohidrat, tinggi lemak atau protein. Ada banyak resep kentang mustofa yang bisa dicoba, salah satunya kentang mustofa DEBM yang mengganti kentang dengan keju. Berikut resep kentang mustofa rendah karbohidrat dari buku “55 Resep Kue & Jajanan ala DEBM” (2020) oleh Robert Hendrik Liembon terbitan PT Gramedia Pustaka Utama.

Resep kentang mustofa rendah karbohidrat

Bahan:

Cara membuat kentang mustofa rendah karbohidrat

  1. Keju: Potong keju dengan bentuk korek api. Jemur di bawah sinar matahari hingga menguning dan mengeras.
  2. Kemudian goreng hingga berubah warna menjadi kecokelatan.
  3. Bumbu: Haluskan cabai merah, cabai rawit, dan gula. Campurkan bumbu ke dalam keju yang sudah digoreng.
  4. Sajikan di piring atau simpan di dalam stoples.

    Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Resep Kentang Mustofa Rendah Karbo, Ganti Pakai Keju", Klik untuk baca: https://www.kompas.com/food/read/2021/01/16/173700375/resep-kentang-mustofa-rendah-karbo-ganti-pakai-keju.