Gaya rambut pendek kembali tren.
Gaya rambut pendek kembali tren. ( Shutterstock)

Mau Tahu Gaya Rambut Pendek Sesuai Bentuk Wajah ? Ini Pilihannya

26 Januari 2021 08:57 WIB

SonoraBangka.id - Rambut merupakan mahkota bagi insani terutama untuk para wanita. Penampilan wanita akan terlihat menarik bisa dari rambutnya.

Sementara itu, gaya rambut pendek untuk perempuan sepertinya tidak pernah ketinggalan zaman.

Setiap masa, selalu ada perempuan yang gemar tampil dengan rambut pendek.

Ada beberapa alasan yang membuat perempuan ingin berambut pendek.

Mulai dari ingin mengubah penampilan, mengikuti tren, hingga karena merasa 'gerah' dan malas mengatur rambut panjang.

Menurut seorang stylist dari salon terkenal di Inggris, Dylan McConnachie, pencarian untuk gaya rambut rambut pendek di internet mengalami lonjakan selama satu tahun terakhir.

"Setelah masyarakat ditahan begitu lama di dalam rumah karena pandemi, saya melihat banyak yang impulsif memotong rambutnya," kata McConnachie kepada Woman and Home.

Menurutnya, di tengah pandemi, banyak perempuan yang memilih gaya rambut pendek sebagai penampilan baru yang berani.

Namun terkadang, beberapa perempuan masih ragu untuk memotong pendek rambutnya karena takut tidak cocok dengan bentuk wajahnya.

Sejumlah penata rambut memberikan saran bagi perempuan yang ingin potong pendek sesuai dengan bentuk wajah dan jenis rambut.

1. Wajah bulat

Untuk wajah bulat, potongan rambut pendek terlihat bagus dengan lapisan yang lebih panjang atau bob bertingkat.

SumberKOMPAS.com
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm