Find Us On Social Media :
Ilustrasi (Shutterstock)

Apa Yang Harus Dilakukan jika Mengalami Efek Samping Vaksin Covid-19 ?

Riska Tri Handayani Minggu, 4 Juli 2021 | 19:36 WIB

SonoraBangka.id - Ada sebagian orang yang mengeluhkan rasa kantuk yang tak tertahankan hingga demam setelah melakukan vaksinasi covid-19.

Sementara itu orang lainnya bahkan mengalami efek samping vaksin covid-19 yang lebih parah seperti penggumpalan darah.

Lantas apa yang harus dilakukan jika mengalami kondisi tersebut?

Melansir Kompas.com, kita harus terlebih dahulu mengetahui jenis reaksi vaksin di tubuh kita.

1. Reaksi lokal

Ini termasuk:

-Nyeri, kemerahan, bengkak pada tempat suntikan

-Reaksi lokal lain yang berat, misalnya selulitis

2. Reaksi sistemik

Ini termasuk:

-Demam

-Nyeri otot seluruh tubuh (myalgia)