SonoraBangka.id - Saat ini AC menjadi pilihan terbaik lantaran mampu mendinginkan ruangan dan mempertahankan suhunya.
Ya, Air Conditioner (AC) saat ini memang sudah banyak dimiliki oleh setiap rumah.
Apalagi, saat udara luar tengah panas-panasnya, AC tenu menjadi pilihan terbaik untuk menyejukkan tubuh.
Seperti peralatan elektronik lainnya, AC juga perlu dirawat.
Bila tidak dirawat dengan baik, AC cepat rusak dan membuat tagihan listrik membengkak.
AC yang tak terawat bisa membuatnya mengeluarkan udara yang tidak dingin bahkan terkontaminasi mikroorganisme berbahaya.
Berikut beberapa kebiasaan yang membuat AC tidak dingin, melansir dari Kompas.com: