Find Us On Social Media :
Ilustrasi Laptop (HAI Online)

Jadi Tidak Lemot Lagi, 5 Cara Bersihkan File Sampah di Laptop

Rudi Hermawan Sabtu, 4 September 2021 | 08:12 WIB

BANGKASONORA.ID - Kelambatan kinerja laptop dipengaruhi oleh berbagai hal, salah satunya yaitu terlalu banyak file sampah di laptop. 

Oleh karena itu, kamu harus rajin memeriksa dan menghapus file sampah tersebut agar laptop dapat berjalan dengan cepat kembali. 

Bagaimana caranya? Kamu bisa simak dari penjelasan berikut ini.

5 Cara Membersihkan File Sampah di Laptop

1. Dengan Disk Cleanup

Cara yang satu ini dapat kamu lakukan sendiri tanpa bantuan aplikasi yang harus diunduh terlebih dahulu. 

Berikut langkah-langkahnya: 

- Klik file explore

- Pilih local disk yang ingin dibersihkan, misal disk D

- Klik kanan pada local disk tersebut