Find Us On Social Media :
Aplikasi PeduliLindungi (Kompas.com/Wahyunanda Kusuma)

5 manfaat aplikasi PeduliLindungi di masa pandemi COVID-19.

Rudi Hermawan Sabtu, 18 September 2021 | 09:23 WIB

BANGKASONORA.ID - Aplikasi PeduliLindungi adalah salah satu aplikasi wajib yang harus digunakan masyarakat Indonesia di masa pandemi COVID-19. 

Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto menyatakan bahwa aplikasi dan situs web PeduliLindungi akan diterapkan pada 6 aktivitas utama masyarakat. 

Aktivitas tersebut antara lain di bidang perdagangan, transportasi, pariwisata, kantor atau fasilitas publik, keagamaan, dan pendidikan.

Selain itu, aplikasi PeduliLindungi juga memiliki fungsi sebagai tracing. Apa itu tracing?

Dilansir dari covid19.go.idtracing adalah penelusuran kontak erat dengan orang yang terpapar virus COVID-19. 

Upaya tracing ini akan membantu menekan penyebaran virus COVID-19 di seluruh wilayah di Indonesia. 

Lalu, apa saja manfaat aplikasi PeduliLindungi yang lainnya? 

Dirangkum dari Kompas.com, inilah 5 manfaat aplikasi PeduliLindungi di masa pandemi. 

5 Manfaat Aplikasi PeduliLindungi

1. Memberi Peringatan pada Pengguna