Find Us On Social Media :
Ilustrasi penyakit reproduksi (Shutterstock)

Perbedaan Miom dan Kista yang Kerap Dianggap Sama, Wanita Harus Tahu!

Riska Tri Handayani Minggu, 6 Februari 2022 | 06:26 WIB

SonoraBangka.id - Anda mungkin sudah tidak asing lagi dengan istilah miom dan kista.

Dua penyakit reproduksi ini kerap dianggap hal yang sama oleh sebagian orang.

Padahal, dua gangguan kesehatan di area rahim ini memiliki kondisi yang cukup berbeda.

Melansir Parapuan, berikut ini perbedaan miom dan rahim:

1. Pengertian

Miom atau fibroid rahim adalah jenis tumor non-kanker yang terbentuk di dinding otot rahim.

Sementara, kista ovarium adalah suatu kondisi yang adanya kantong berisi cairan yang berkembang di dalam atau di atas ovarium.

Dari pengertian tersebut, kondisi miom dan kista terlihat jelas berbeda.

Namun masih ada perbedaan miom dan kista yang lain lo, Sahabat NOVA.

2. Gejala