SonoraBangka.id - Salah satu hal yang diharapkan banyak orang adalah hidup hemat. Namun hal tersebut tentu tidak mudah dilakukan.
Lantas bagaimana caranya untuk mulai hidup hemat sebagaimana mestinya?
Yuk, kita simak informasi lengkapnya berikut ini.
1. Berpikir dua kali sebelum membeli
CEO Coastal Wealth dan perencana keuangan Jeremy Straub menjelaskan, akankah lebih baik untuk kita menanyakan pada diri sendiri sebelum membeli sebuah produk mahal.
Cobalah untuk berpikir dua kali sebelum mengeluarkan banyak uang.
Menurut Jeremy, membeli barang mahal apa pun bisa masuk dalam kategori pemborosan dan tidak bisa disebut sebagai investasi.
2. Ngopi
Berkumpul sambil meminum kopi bersama teman tentu mengasyikan.
Jika dilakukan secara rutin, tentu hal ini akan bertolak belakang dengan pola hidup hemat yang sudah direncanakan.