Find Us On Social Media :
Ketidakseimbangan hormon ()

Sakit Kepala Salah Satu 6 Pertanda Hormon Tidak Seimbang

Rudi Hermawan Kamis, 1 September 2022 | 11:45 WIB

Bangkasonora.ID - Agar dapat bekerja dengan baik, tubuh manusia membutuhkan hormon tubuh.

Hormon adalah zat kimia yang dikeluarkan oleh kelenjar khusus di dalam tubuh.

Nantinya, hormon akan dilepaskan ke aliran darahuntuk menyampaikan pesan ke organ, kulit, otot, atau jaringan tubuh.

Namun, bagaimana kalau hormon tidak seimbang, ya? Bisa saja tubuh mengalami kekurangan atau kelebihan hormon tertentu.

Akibatnya, fungsi tubuh terganggu dan memicu berbagai macam masalah kesehatan.

Kondisi ketidakseimbangan hormon bisa terjadi sementara atau berkepanjangan, lo.

Oleh karena itu, sebaiknya teman-teman mengetahui ciri-ciri dari hormon tubuh yang tidak seimbang seperti berikut. Yuk, simak! 

Ciri-Ciri Hormon Tubuh tidak Seimbang 

Perlu diwaspadai karena bisa memengaruhi kondisi kesehatan tubuh, inilah ciri-ciri hormon tidak seimbang, yaitu: 

1. Suasana Hati Sering Memburuk