Find Us On Social Media :
Pertemanan (SHUTTERSTOCK)

Yuk Kepoin 10 Tipe Teman yang Harus Kita Miliki dan Pertahankan

Riska Tri Handayani Minggu, 25 September 2022 | 16:48 WIB

SonoraBangka.id - Sebagai makhluk sosial kita butuh teman. Pertemanan adalah salah satu bagian terpenting demi mencapai kehidupan yang sehat dan bahagia.

Tapi, mencari teman yang baik itu sulit. Tidak jarang kita malah menemukan teman yang toksik dan wajib ditinggalkan.

Namun, jika kita menemukan sepuluh teman seperti di bawah ini, sebaiknya tetap kita pertahankan, Sebab, mereka adalah tipe teman yang dibutuhkan semua orang.

1. Teman yang lucu

Teman satu ini selalu bisa membuat kita tertawa, tidak peduli seburuk apa hari atau apa yang terjadi dalam hidup kita.

Mereka biasanya selalu gesit dan bisa membuat kita lupa mengapa kita hobi mengasihani diri. Hanya sesaat, tapi sangat bermanfaat.

Teman yang lucu mungkin tidak cocok sebagai tempat berbagi rahasia. Namun, saat kita butuh hiburan, dia adalah orang yang harus kita tuju.

Jika diumpamakan, teman yang lucu mirip kopi di dunia persahabatan!

2. Teman “workout”

Meski diberi titel “teman workout,” bukan hanya olahrga yang dia kerjakan.