SonoraBangka.id - Pepes tongkol bisa kamu hidangkan sebagia lauk makan minim minyak. Pada resep pepes pindang tongkol ini menggunakan daun aromatik seperti daun salam dan daun kemangi. Penggunaan bahan tersebut bertujuan untuk membuat aroma hidangan lebih gurih. Cara membuatnya cukup mudah, hanya empat langkah saja. Namun, kamu perlu menyiapkan satu lembar daun pisang untuk pembungkusnya. Simak resep pindang tongkol dari buku "Kumpulan Resep Hidangan Lauk Nusantara Rendah Karbo" (2019) oleh TIM IDE MASAK terbitan PT Gramedia Pustaka Utama, bikin untuk tiga porsi makan.
Resep pepes pindang tongkol
Bahan
1 ekor atau sekitar
600 gram pindang tongkol
3 lembar daun salam
1 batang serai, potong jadi tiga memarkan
1 ikat daun kemangi, ambil daunnya
Daun pisang secukupnya, untuk pembungkus
Bumbu halus