SonoraBangka.id - Tempe selain digoreng atau dimasak menjadi tumisan juga bisa dikreasikan menjadi perkedel. Kamu bisa membuat perkedel tempe bumbu ketumbar untuk lauk makan di rumah, dibuat dari bahan tempe, daun ketumbar, ebi, cabai merah keriting, bawang putih, telur, garam, merica, pala, dan tepung terigu protein sedang. Simak resep perkedel tempe bumbu ketumbar, dikutip dari majalah "Sedap / ED 08 AUG 2018" (2018) karya Sedap terbitan PT Gramedia Pustaka Utama.
Resep perkedel tempe bumbu ketumbar
Bahan:
300 gram tempe, cincang kasar
2 sdt daun ketumbar cincang
2 sdt ebi, rendam, sangrai, haluskan
1 buah cabai merah keriting, cincang halus
2 siung bawang putih, haluskan
1 butir telur
1 sdt garam