Find Us On Social Media :
Ayam goreng buttermilk atau fried chicken. (Dok. Pexels/Yanuar Putut Widjanarko)

Hasilnya Juicy, Berikut Ini Cara Membuat Ayam Goreng Buttermilk

Julisna Ruswan Minggu, 7 Mei 2023 | 07:00 WIB

SonoraBangka.id - Bagi kamu yang ingin mulai berjualan makanan tapi bingung produknya apa, mungkin resep ini bisa menjadi salah satu pilihannya. Sebelum digoreng, ayam direndam dengan bahan campuran buttermilk terlebih dahulu. Kemudian, lumuri ayam dengan bumbu tepung kering.  Hasilnya, bagian luar ayam renyah dan bagian dalamnya masih tetap juicy. Melansir Food and Wine, berikut ini resep ayam goreng buttermilk yang bisa kamu coba buat sebagai ide untuk jualan. 

Resep ayam goreng buttermilk

Bahan rendaman

242 gram buttermilk

2 sdm garam

1 sdm lada hitam, tumbuk

2 sdt bubuk cabai cayenne

1,8 kg ayam, pakai bagian sayap, paha atas, dan paha bawah

Bahan tepung

250 gram tepung serba guna