SonoraBangka.id - Nasi udang biasanya ditemukan di daerah Surabaya, disajikan bersama sambal yang pedas. Nasi udang sambal setan dibuat dengan bahan udang peci, ketumbar bubuk, garam, bawang putih, cuka, tepung beras, dan tepung terigu. Nasi udang sambal setan dapat dibuat untuk ide jualan nasi box yang mudah dimasak dengan bahan sederhana. Simak resep nasi udang sambal setan berikut ini, dikutip dari buku "Bisnis Kuliner Kreatif: Nasi Racik" (2018) karya Tim Primarasa terbitan Gaya Favorit Press.
Resep nasi udang sambal setan
Bahan:
300 gram udang peci
1 sdt ketumbar bubuk
1/4 sdt gambar
4 siung bawang putih, haluskan
1 sdt cuka 5%
5 sdm tepung beras
Minyak goreng