SonoraBangka.id - Selain dibuat dari tepung beras, kamu bisa menggunakan bihun sebagai pengganti tepung untuk membuat putu ayu. Kue tradisional kukus ini bisa kamu buat dengan mencampurkan bihun, tepung tapioka, kelapa parut, dan gula pasir. Sebelum digunakan, rebus bihun dan potong pendek atau sesuai selera agar lebih mudah menikmatinya nanti. Kue putu ayu bihun yang satu ini perlu dikukus selama 30 menit hingga matang. Dalam buku "Menata Penganan Mini untuk Jumuan dan Hantaran" (2022) oleh Rieke Avianita terbitan PT Cempaka Putih, siapkan cetakan putu ayu berbentuk bunga.
5 sdm tepung tapioka
160 gram gula pasir
200 gram bihun
230 ml santan Kelapa parut secukupnya
Garam secukupnya
Pasta pandan
Cara membuat putu ayu bihun