Find Us On Social Media :
MPV Listrik premium Maxus Mifa 9 meluncur di GIIAS 2023, harga Rp 1,4 miliar(Kompas.com/Daafa Alhaqqy) (KOMPAS.COM)

Bertambah 11 Model Baru, Cek Untuk Harga Mobil Listrik September 2023

Oliver Doanatama Siahaan Rabu, 13 September 2023 | 21:26 WIB

SONORABANGKA.ID - Adalah Pilihan mobil listrik di Indonesia terus bertambah. Model dan jenis dari berbagai merek terus dihadirkan untuk mendorong masyarakat beralih ke kendaraan yang lebih ramah lingkungan.

Bulan Agustus 2023, digelar pameran otomotif Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2023. Pada pameran tersebut, diluncurkan juga banyak mobil listrik.

Tercatat ada 14 mobil listrik yang meluncur pada GIIAS 2023. Tapi, tidak semuanya langsung dipasarkan, sebagian model ada yang baru sekadar perkenalan.

Selain model dan jenisnya yang beragam, pabrikan yang meluncurkan mobil listrik baru juga bermacam-macam, baik pabrikan asal Eropa, China, hingga Korea Selatan.

Untuk pabrikan asal Korea Selatan, ada Kia dan Hyundai. Sedangkan dari pabrikan Eropa, tercatat ada Mercedes-Benz, Morris Garages (MG), Citroen, dan Volvo. Kemudian, dari pabrikan China ada Wuling, Seres, Chery, Great Wall Motor (GWM), Maxus, dan Neta.

Namun, ada beberapa model yang baru sekadar diperkenalkan dan belum dipasarkan, Chery Omoda 5 EV, GWM Ora 03, dan MG New ZS EV.

Soal harga, beberapa mobil listrik ada yang dibanderol hingga miliaran rupiah. Tapi, ada banyak juga yang dipasarkan dengan harga ratusan juta rupiah.

Sayangnya, untuk subsidi atau yang mendapatkan insentif, baru Hyundai Ioniq 5 dan Wuling Air ev. Belum ada model lain yang diproduksi secara lokal dengan TKDN yang sesuai dengan regulasi pemerintah.

Berikut daftar harga mobil listrik di Indonesia per September 2023 dirangkum dari berbagai sumber:

BMW