SonoraBangka.id - Balado kentang teri adalah salah satu hidangan pendamping nasi yang sangat populer di Indonesia. Perpaduan rasa pedas dari cabai, gurihnya teri, dan lembutnya kentang menciptakan cita rasa yang unik dan menggoyang lidah. Hidangan ini sangat mudah dibuat dan bisa menjadi pilihan menu makan siang atau makan malam yang praktis. Ikuti resepnya dari buku "Menu Sat-Set Ala Mbak Wiwik - untuk Hidangan Sehari Keluarga & Jualan" (2024) oleh @wiwik_nurhalimah terbitan PT Gramedia Pustaka Utama.
Resep balado kentang teri
3 buah kentang, kupas dan potong dadu atau memanjang
1 buah tomat, iris tipis
100 gram teri medan
Bumbu halus
6 butir bawang merah
5 buah cabai rawit (sesuai selera tingkat kepedasan)
8 buah cabai merah