SonoraBangka.id - Wingko babat adalah kue tradisional Jawa Tengah yang terbuat dari tepung ketan, santan, dan kelapa. Kue ini memiliki tekstur yang lembut dan berserat, serta rasa manis gurih yang khas. Proses pembuatan wingko babat cukup sederhana, namun membutuhkan kesabaran agar hasil akhirnya sempurna. Resep kue tradisional yang satu ini bisa kamu ikuti dari buku "Resep Cemilan Sehat & Puding Lezat" oleh Tim Dapur Anggrek terbitan Galangpressaja.
Resep Wingko Babat
300 gram tepung ketan
275 gram gula pasir
1200 cc santan
60 gram sagu tani
1/2 sendok teh garam
2 lembar daun pandan
200 gram kelapa muda, parut kasar