Find Us On Social Media :
Melon pan atau roti melon terkenal dari Jepang. (Dok. Favy)

Mirip Seperti di Jepang, Berikut ini Cara Membuat Melon Pan

Julisna Ruswan Senin, 16 September 2024 | 13:53 WIB

SonoraBangka.id -  Melon pan atau roti melon salah satu makanan manis berasal dari Jepang yang cukup populer. Kamu bisa membuat melon pan sendiri di rumah dengan bahan tepung terigu protein tinggi, gula kastor, susu bubuk, telur, ragi instan, telur, mentega tawar, dan ekstrak melon. Melon pan dapat disajikan untuk teman minum teh atau kopi, simak resepnya berikut ini. Dikutip dari buku "Seri Masak Primarasa - Panduan Memasak: Roti" (2018) karya Tim Primarasa terbitan Gaya Favorit Press.

Resep melon pan

Bahan adonan roti:

300 gram tepung terigu protein tinggi

3 sdm gula kastor

1 sdt garam

1 sdm susu bubuk

1 butir telur

2 sdt ragi instan

120 ml air es