Penyakit Bawaan atau Comorbid COVID-19 yang Perlu Diwaspadai.

Agustina Kristanti
-
Rabu, 15 September 2021 | 10:34 WIB

Komorbid adalah istilah kedokteran untuk menunjukkan penyakit penyerta selain penyakit utama yang sedang diderita, biasanya terkait dengan penyakit kronis. Pada kesempatan kali ini dr. Santi menjelaskan bahwa apakah penyakit bawaan atau Komorbid yang perlu diwaspadai?

Simak selengkapnya pada episode ke-60 kali ini.

KOMENTAR