Buaya di Sungai Upang yang ditangkap pawang bersama warga sekitar
Buaya di Sungai Upang yang ditangkap pawang bersama warga sekitar ( Istimewa)

Buaya Sungai Upang Ditangkap Dengan Perangkap Kayu dan Tali

18 Agustus 2020 09:26 WIB

Sementara itu, Kapolres Bangka AKBP Widi Haryawan diwakili Kapolsek Puding Besar, Iptu Abu Yazid mengatakan, berdasarkan keterangan warga, Buaya muara tersebut sering mengganggu nelayan yang tengah memancing.

Warga di sana menyebut buaya kerap memakan ikan hasil pancingan hingga sering naik ke dermaga nelayan.

"buaya tersebut sering naik ke darat di lokasi dermaga nelayan di wilayah Sungai Upang Desa Tanah Bawah," kata Abu Yazid.

Untuk mengantisipasi hal-hal yang tidak diinginkan dan sebelum menimbulkan korban jiwa, diputuskan Buaya ini perlu ditangkap.

Beberapa warga berkoordinasi dengan pawang buaya untuk memasang perangkap guna menangkap buaya tersebut.

Artikel ini telah tayang di bangkapos.com dengan judul Bukan Pancing, Buaya Sungai Upang Ternyata Ditaklukan dengan Perangkap Kayu

Sumberbangka pos
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm