ilustrasi perempuan hamil
ilustrasi perempuan hamil ( THINKSTOCKPHOTOS)

Ingat, Wanita Hamil Tidak Boleh Mengganti Kacamata . Mengapa ?

21 Agustus 2020 07:28 WIB

Untuk alasan yang sama, Jing Jye mengatakan bahwa  ibu hamil tidak disarankan menjalani operasi refraksi seperti lasik.

Jing Jye mengingatkan, gejala mata selama kehamilan kemungkinan merupakan tanda pre-eklamsia, kondisi yang mengancam jiwa terkait tekanan darah tinggi.

Ia juga mengatakan bahwa karena menurunnya sekresi air mata dari kelenjar, maka banyak ibu hamil juga merasa mata mereka lebih kering dari sebelumnya.

Pertimbangkan kacamata sebagai pengganti lensa kontak, dan gunakan obat tetes mata agar mata tidak terlalu kering.

“Wanita yang mengalami pre-eklamsia mungkin juga mengalami retensi air yang parah, sakit kepala, dan tekanan darah tinggi.”

Jing Jye mengingatkan, gejala mata selama kehamilan kemungkinan merupakan tanda pre-eklamsia, kondisi yang mengancam jiwa terkait tekanan darah tinggi.

Nah, jika terjadi kondisi seperti ini maka dapat memburuk dengan cepat dan berpotensi fatal.

Jika ibu hamil mengalaminya, segera bicarakan dengan dokter Anda, terutama jika Anda mengalami kilatan cahaya, aura, penglihatan kabur, atau kehilangan penglihatan sementara.

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Jangan Mengganti Kacamata Selama Kehamilan, Kenapa?", Klik untuk baca: https://lifestyle.kompas.com/read/2020/08/19/220705520/jangan-mengganti-kacamata-selama-kehamilan-kenapa.

SumberKOMPAS.com
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm