Ilustrasi membersihkan sepatu
Ilustrasi membersihkan sepatu ( Rawpixel)

Punya Banyak Sepatu Kulit ? Nah, Berikut Ini Tips Untuk Merawatnya

16 November 2020 10:31 WIB

Nah, dari laman Mens Health melansir cara mudah untuk merawat sepatu kulit agar tetap kinclong dan awet.

Hal pertama yang harus dilakukan adalah memoles sepatu kulit dengan semir sepatu minimal satu bulan sekali.

Yang pertama, disarankan untuk memilih warna semir lebih gelap dari warna sepatu aslinya.

Sebab, hal tersebut untuk menampilkan efek baru pada sepatu kulit.

Kemudian, jangan langsung menyimpan sepatu usai dipakai.

Bila ada noda, bersihkan dulu dengan lap yang dibasahi air hangat.

Setelah itu, kamu bisa angin-anginkan sepatu hingga kering, sebelum dimasukkan kembali ke rak.

Nah, cukup sederhana bukan?

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Perhatikan, Tips Sederhana Merawat Sepatu Kulit", Klik untuk baca: https://lifestyle.kompas.com/read/2019/09/03/214854320/perhatikan-tips-sederhana-merawat-sepatu-kulit.

SumberKOMPAS.com
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm