Ilustrasi wanita bahagia
Ilustrasi wanita bahagia ( evgenyatamanenko )

Orang - Orang Yang Optimis Akan Lebih Panjang Umur. Apa Sebabnya ?

19 Desember 2020 17:18 WIB

Menjadi individu optimis

Menurut Lee, ada beberapa kebiasaan yang bisa dibangun untuk menjadi pribadi yang optimis.

Mulai dari menfidentifikasi target dan membayangkan kesuksesan di masa depan.

Dalam jangka pendek, hal-hal tersebut dinilai mampu meningkatkan tingkat optimisme.

Berusahalah agar kebiasaan tersebut mampu dijalankan secara jangka panjang, sehingga kondisi kesehatan akan kian membaik dan potensi umur panjang pun meningkat.

"Sejumlah penelitian mengatakan optimisme bisa dimodifikasi. Jadi, studi kami bersandar pada fondasi.

Cara lain untuk lebih optimis adalah menjalani pola hidup sehat, misalnya berolahraga rutin.

Lee menambahkan, meskipun riset pada umumnya fokus pada faktor-faktor eksternal yang meningkatkan risiko penyakit atau kematian dini, riset ini justru mengungkap manfaat dari hal-hal yang melekat dalam diri terhadap kesehatan secara umum, salah satunya sikap optimis.

Nah, mungkin banyak diantara kita yang selama ini hanya fokus pada pola makan dan olahraga demi mencapai target kesehatan dan kebugaran.

Walau sebenarnya, mengubah pandangan menjadi lebih positif juga sangat bermanfaat demi usia panjang lho.

Jadi, mulai sekarang biasanya untuk berpikir positif dan optimis agar kita bisa panjang umur.

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Ini Sebabnya Orang-Orang Optimis Lebih Panjang Umur", Klik untuk baca: https://lifestyle.kompas.com/read/2019/09/25/153900920/ini-sebabnya-orang-orang-optimis-lebih-panjang-umur?page=2.

SumberKOMPAS.com
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm