Generasi Y (lahir pada 1977-1994) Di antara generasi XYZ, generasi Y inilah yang dikenal sebagai generasi milenial.
Pasalnya, gelombang pertama generasi Y menjadi orang dewasa saat pergantian milenium 2000.
Generasi Y alias milenial juga dikenal sebagai ‘me generation’ karena sebagian besar dari mereka sangat berambisi untuk ingin menguasai semua bidang.
Sisi positifnya, ambisi ini melahirkan banyak inovasi baru, seperti ditandai dengan keluarnya berbagai teknologi termutakhir, start-up, hingga jenis pekerjaan dan gaya hidup yang tidak terpikirkan sebelumnya.
Dibandingkan dengan generasi XYZ, generasi Y alias milenial ini memiliki karakteristik khas, seperti:
1. Ketergantungan terhadap teknologi