Chelsea Boots
Chelsea Boots ( Kompas.com)

Sepatu Serbaguna untuk Tampil Gaya, Inilah Chelsea Boots yang Keren

20 Januari 2021 17:22 WIB

Chelsea boots dengan setelan jas

Siapa bilang sepatu serbaguna tidak punya banyak variasi?

Perlu diketahui, chelsea boots terdiri dari berbagai jenis dan tidak monoton.

Dari material kulit, suede, hingga ritsleting dan tali dekoratif, kita bisa memilih jenis chelsea boots sesuai keinginan.

Memadukan chelsea boots Pada dasarnya chelsea boots bisa dipakai di berbagai kesempatan, antara lain:

1. Kantor

Bukan masalah jika kantor memberikan kebebasan pada karyawan untuk memakai kaus dan celana jins atau mengharuskan pakaian rapi.

Chelsea boots tidak terikat dua aturan itu. Tapi, jika kamu bekerja di lingkungan yang "rapi", sesuaikan warna setelan pakaian dan sepatu.

Misalnya, kamu dapat memakai setelan biru dengan chelsea boots cokelat, atau setelan abu-abu dan chelsea boots hitam. Pastikan ukuran panjang celana juga pas.

Bagian ujung celana atau keliman harus berada tepat di atas pergelangan kaki, sehingga sepatumu tetap tampak sebagai boots, tapi bagian atasnya tidak terlihat.

Sedangkan jika perusahaan tempatmu bekerja cenderung santai, padukan chelsea boots cokelat berbahan suede dengan kemeja flanel dan jins.

SumberKOMPAS.com
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm