3. Mencegah kanker
Beberapa penelitian telah membuktikan asupan serat yang cukup membantu menurunkan risiko kanker kolorektal dan kanker payudara.
4. Mencegah diabetes
Serat membantu mengurangi risiko diabetes dengan menyeimbangkan kadar gula dalam darah.
5. Mengontrol berat badan
Serat membuat kita kenyang lebih lama dan menurunkan nafsu makan. Oleh sebab itu, konsumsi serat yang cukup juga membantu mencegah obesitas.
Secara spesifik, serat larut juga memberikan manfaat berikut:
Sementara itu, serat tak larut memiliki manfaat berikut:
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Mengenal Jenis-Jenis Serat dan Manfaatnya untuk Kesehatan", Klik untuk baca: https://health.kompas.com/read/2021/02/04/060500568/mengenal-jenis-jenis-serat-dan-manfaatnya-untuk-kesehatan?page=all#page2.