Ilustrasi cemburu
Ilustrasi cemburu ( Thinkstockphotos)

7 Cara Mengatasi Rasa Cemburu, Salah Satunya Jujur dan Saling Terbuka

6 Februari 2021 07:47 WIB

SonoraBangka.id - Tidak sedikit orang beranggapan, bahwa cemburu pada kekasih merupakan tanda cinta atau kasih sayang. Mungkin pernyataan itu ada benarnya.

Namun, bagaimana jika kadar cemburu itu sudah berkembangan ke dalam taraf yang mengganggu.

Nah, kondisi semacam itu tentu bukan akan merekatkan hubungan, tapi malah bisa menimbulkan masalah di dalam sebuah hubungan. 

Jika kamu merasa sedang bergulat dengan perasaan cemburu yang berkecamuk dan merasa sulit dikendalikan, mungkin tujuh tips berikut bisa membantu. 

Uraian dari tips ini disampaikan oleh Psikoterapis yang juga pembawa acara televisi Dr. Jenn Mann dalam sebuah artikel di laman Instyle.com.

1. Refleksi diri

Luangkan waktu untuk menjelajahi masa lalu, emosi, dan pemicu yang membuat kamu cemburu.

Hal ini dapat dilakukan untuk lebih memahami mengapa kamu bisa merasakan cemburu yang tak terkendali.

Pengetahuan diri adalah alat yang ampuh untuk mengatasi masalah ini.

2. Percakapan jujur dan terbuka

Menjadi rentan secara emosional dan membuat pasangan sadar tentang apa yang terjadi pada dirimu, dapat mengurangi kekuatan cemburu tersebut.

Selain itu, bicara terbuka mungkin dapat membuatmu mendapat dukungan dari pasangan agar dapat segera pulih. 

3. Diskusi tentang batasan dan komitmen

SumberKOMPAS.com
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm