Ilustrasi
Ilustrasi ( Kompas.com)

Para Wanita Harus Tahu 3 Penyebab Asam Lambung Naik Saat Hamil

8 Februari 2021 13:19 WIB
  1. Meningkatnya tekanan pada perut

Pada tahap akhir kehamilan, pertumbuhan rahim dan janin memberikan tekanan yang meningkat pada perut.

Tekanan ini dapat menyebabkan asam keluar dari lambung dan naik ke kerongkongan. Kebocoran ini lebih mungkin terjadi setelah makan saat perut sudah kenyang.

  1. Pencernaan melambat

Berkat progesteron, isi perut menjadi bertahan lebih lama dari biasanya. Saat pencernaan melambat dan perut tetap kenyang lebih lama ini, kemungkinan heartburn meningkat.

Cara mengatasi asam lambung naik saat hamil

Ibu hamil harus berbicara dengan dokter mereka sebelum minum obat heartburn tertentu. Seorang dokter dapat menawarkan nasihat tentang obat mana yang aman untuk ibu hamil dan janin yang sedang berkembang.

Menurut UT Southwestern Medical Center, ada tiga jenis utama obat heartburn yang aman dikonsumsi wanita selama kehamilan.

Obat-obatan tersebut adalah:

  1. Antasida oral

Antasida oral dapat menetralkan asam lambung, membuatnya kurang asam. Contoh obat antasida oral termasuk aluminium dan magnesium hidroksida (misalnya, Maalox dan Mylanta), serta kalsium karbonat (misalnya, TUMS). Antasida oral dapat tersedia tanpa resep dan melalui resep.

SumberKOMPAS.com
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm