Ilustrasi tanaman hias calathea.
Ilustrasi tanaman hias calathea. ( SHUTTERSTOCK/TOTOKZWW)

Mau Tahu Tanaman Yang Bakal Jadi Tren di Tahun 2021 ? Ini 5 Jenisnya

17 Februari 2021 21:38 WIB

Kuping gajah adalah tanaman lanskap yang populer karena daun dan tingginya yang besar.

Tanaman asli Afrika ini juga mudah ditanam di dalam ruangan selama Anda memberinya cahaya terang dan tidak langsung.

Tanaman ini memiliki urat hijau muda di permukaan atas dan urat ungu-kuning-hijau di permukaan bawah, yang akan menambah perbedaan warna yang tidak biasa ke ruangan mana pun.

"Sama seperti Fiddle Leaf Fig, tanaman ini membutuhkan perhatian dan kasih sayang ekstra.

Tapi ini adalah tanaman yang unik dan Instagrammable, waktu ekstra yang Anda luangkan untuk merawatnya akan sangat berharga," papar Froelich.

5. Sterling silver scindapsus (Scindapsus Treubii 'Moonlight')

Tanaman yang saat ini menyebabkan kehebohan di antara pemilik tanaman hias adalah Sterling Silver Scindapsus.

Sterling Silver Scindapsus adalah kerabat dekat pothos, philodendron, dan monstera.

Ini adalah tanaman hias yang bersinar, yang membuatnya dapat beradaptasi dalam berbagai kondisi cahaya.

Ini adalah tanaman merambat yang tumbuh lambat yang memiliki dedaunan hijau tua dengan kemilau keperakan yang elegan di atasnya.

Nah, tertarik untuk memelihara salah satunya ?


Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Catat, 5 Tanaman Ini Bakal Jadi Tren di Tahun 2021", Klik untuk baca: https://www.kompas.com/homey/read/2021/02/11/100500476/catat-5-tanaman-ini-bakal-jadi-tren-di-tahun-2021?page=all.

SumberKOMPAS.com
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm