Ilustrasi
Ilustrasi ( Thinkstock)

Ini 10 Warna Kotoran Telinga dan Artinya Bagi Kesehatan Kita

5 Maret 2021 12:35 WIB

Tapi, warna kotoran telinga juga bisa bervariasi tergantung etnis dan kondisi kesehatan seseorang. Berikut beberapa warna kotoran telinga dan artinya pada kesehatan:

  1. Warna kotoran telinga putih ke kuning

Warna ini menunjukkan serumen masih baru dan kondisinya normal. Biasanya, tekstur kotoran telinga ini cenderung kering.

  1. Warna kotoran telinga kuning ke oranye

Warna ini menunjukkan serumen masih baru dan kondisinya normal. Biasanya, tekstur kotoran telinga ini cenderung basah dan lengket.

  1. Warna kotoran telinga oranye tua

Warna ini menunjukkan serumen agak lama dan kondisinya normal. Biasanya tekstur kotoran telinga ini cenderung kering dan mudah diambil.

  1. Warna kotoran telinga oranye ke cokelat

Warna ini menunjukkan serumen sudah lama dan kondisinya normal. Biasanya tekstur kotoran telinga ini cenderung basah dan lengket.

  1. Warna kotoran telinga oranye pucat

Warna ini menunjukkan serumen sangat lama dan kondisinya normal. Biasanya tekstur kotoran telinga ini cenderung kering.

  1. Warna kotoran telinga kuning ke hijau

Warna ini menunjukkan serumen kondisinya tidak normal. Biasanya kotoran telinga ini bercampur cairan nanah dari infeksi telinga.

  1. Warna kotoran telinga hijau

Warna ini menunjukkan serumen kondisinya tidak normal. Biasanya kotoran telinga ini baunya tak sedap dan menunjukkan tanda infeksi telinga.

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm