Ilustrasi Kulit Kendur
Ilustrasi Kulit Kendur ( andriano_cz )

Guna Pencegahan, Ketahui Penyebab Lengan Menggelambir. Apa Itu ?

6 Maret 2021 09:58 WIB

Berikut gerakannya:

* Posisi awal

Berdirilah membelakangi kursi atau bangku, dengan posisi seperti akan duduk. Sangga badan Anda dengan kedua lengan di belakang tubuh Anda, telapak tangan mendatar di kursi. Seimbangkan tubuh Anda pada telapak tangan, dan tekuk kaki di depan tubuh Anda. Lutut menekuk, sementara tumit menyentuh lantai.

Ilustrasi Kulit Kendur

* Merendahkan tubuh

Turunkan tubuh Anda dengan menekuk siku.

Pastikan pundak menjauh dari telinga, dan leher tetap tegak. Mendekatkan tubuh bagian atas akan mengacaukan gerakan Anda.

Ilustrasi Kulit Kendur

* Mengangkat tubuh

Ketika kedua lengan membengkok dalam sudut 90 derajat, atau bokong Anda hampir menyentuh lantai, perlahan luruskan siku Anda untuk mendorong diri Anda ke posisi awal.

Untuk pemula, lakukan gerakan naik dan turun ini 6 - 8 kali repetisi, tiga kali seminggu.

Nah, buat gerakannya menjadi lebih sulit, jika Anda sudah semakin kuat. Seperti, dengan memanjangkan kedua kaki ke depan tubuh Anda.

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "3 Penyebab Lengan Menggelambir", Klik untuk baca: https://nasional.kompas.com/read/2012/06/27/10453828/3.penyebab.lengan.menggelambir.

SumberKOMPAS.com
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm