Ilustrasi
Ilustrasi ( Shutterstock )

Ini 4 Hal Penyebab Mulut Tidak Bisa Merasakan Rasa Makanan

7 Maret 2021 10:30 WIB

3. Efek samping obat

Bahan kimia yang terkandung dalam obat juga dapat mengubah deteksi rasa indra perasa. Terkadang, mulut tidak bisa merasakan rasa makanan tertentu setelah minum obat:

  • Obat tekanan darah ACE inhibitor
  • Obat antidepresan
  • Obat antihistamin
  • Obat jantung beta-blocker
  • Pengobatan kanker

Konsultasikan ke dokter jika beberapa obat memiliki efek samping membuat lidah tidak ada rasa saat makan.

Hindari sembarangan mengganti jenis obat atau menyetop obat tanpa konsultasi dengan ahlinya.

4. Merokok

Alasan kenapa mulut tidak bisa merasakan rasa makanan salah satunya juga bisa berasal dari kebiasaan merokok.

Tembakau dalam rokok dapat menciptakan polusi. Hal itu bisa menghambat kepekaan indra perasa dalam mengidentifikasi bau dan rasa.

Cobalah berhenti merokok untuk mengembalikan kepekaan indra perasa seperti sedia kala. Selain itu, cara mengembalikan rasa pada lidah yang tidak lagi peka perlu disesuaikan penyebab atau kondisi mendasar kesehatan.

Anda juga bisa mengatasi masalah kesehatan ini dengan mengunyah permen karet bebas gula dan minum banyak air putih.

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "4 Penyebab Mulut Tidak Bisa Merasakan Rasa Makanan", Klik untuk baca: https://health.kompas.com/read/2021/03/06/120200568/4-penyebab-mulut-tidak-bisa-merasakan-rasa-makanan?page=all#page2.

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm