PT Timah Tbk
PT Timah Tbk ( Sonorabangka.id)

Sudah Ditetapkan, Ini Susunan Direksi dan Komisaris PT Timah Tbk Tahun 2021

7 April 2021 09:36 WIB

SONORABANGKA.ID - Pemegang saham PT Timah Tbk (TINS) telah menetapkan susunan Direksi dan Komisaris PT Timah Tbk yang terbaru.

Susunan Direksi dan Komisaris terbaru ini ditetapkan pada Rapat Umum Pemegang Saham (RUPS) tahunan tutup buku 2020, Selasa (6/4/2021) kemarin, di Ballroom 1 The Ritz Carlton Jakarta, Pacific Place , Jalan Jenderal Sudirman, Jakarta.

Berikut ini susunan Direksi dan Komisaris PT Timah Tbk tahun 2021.

Direktur Utama: Riza Pahlevi Tabrani

Mochtar Riza Pahlevi Tabrani sebagai Direktur Utama PT. Timah

 

Mochtar Riza Pahlevi Tabrani lahir di Jakarta pada 25 th  Juli 1968.

Dia menyelesaikan gelar sarjana di Departemen Geologi di Universitas Trisakti, dan meraih MBA dari Negara Cleveland Universitas di Amerika Serikat.

Sebelum menjabat sebagai Direktur PT TIMAH, Mochtar Riza Pahlevi Tabrani menjabat sebagai Direktur Keuangan di Perusahaan Gas Negara (PGN), Komisaris PT Gas Energi Indonesia, dan Head of Corporate Finance dan Investor Relations PGN.

Direktur Keuangan dan Manajemen Resiko: Wibisono

Direktur Keuangan PT Timah Tbk Wibisono

Wibisono lahir di Blitar pada 14 September 1972

Wibisono adalah lulusan S2 Finance Universitas Gajah Mada tahun 2010.

Pada tahun 2010 sebelumnya pernah menjabat sebagai Direktur Keuangan dan administrasi PT Transportasi Gas Indonesia (2019-2020), Direktur Keuangan dan Administrasi PT PGAS Telekomunikasi Nusantara (2018-2019). Direktur Utama PT Karyawa Prima Usahatama (2016-2018) dan Direktur Keuangan dan Administrasi PT gagas energi Indonesia (2014-2016).

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm