1. Virgo (23 Agustus - 22 September)
Pemilik zodiak ini memang hampir tak pernah membagikan kemesraannya di media sosial.
Virgo hanya membagikannya sesekali saja.
Meski begitu, mereka biasanya sangat menjaga privasi pasangan.
Virgo tak mau orang-orang tahu banyak tentang hubungan asmaranya.
2. Libra (23 September - 22 Oktober)
Libra sangat menyukai kehangatan.
Meski jarang membagikan kemesraan di media sosial, Libra memperlakukan pasangannya dengan baik.
Libra hanya tak ingin ambil pusing dengan penilaian orang lain.
Mereka menganggap hubungan asmaranya sebagai sebuah privasi.