Ilustrasi
Ilustrasi ( blogspot.com)

Baju dan Aksesori Apa yang Sebaiknya Tidak Dipakai Saat Naik Pesawat ?

6 Juli 2021 08:59 WIB

3. Lensa kontak

Udara di pesawat berbeda dengan udara di darat.

Ini karena udara kabin disirkulasikan, dan ketinggian yang tinggi menghasilkan kelembapan yang lebih rendah.

Udara kering ini dapat mengiritasi mata, terutama bagi mereka yang memakai lensa kontak.

Untuk alasan ini, disarankan agar penumpang memakai kacamata saja.

4. Skinny jeans

Pilih sesuatu yang memungkinkan sirkulasi darah lancar.

Selain itu, penerbangan yang lebih lama dapat berisiko deep vein thrombosis.

Yakni pembekuan darah yang biasanya terjadi di kaki. 

Kondisi ini bisa diperparah dengan pakaian yang ketat.

Sebab, tahukah kamu jika tubuh kita juga cenderung membengkak saat kita berada 42.000 kaki di udara.

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm