Natasha Peri
Natasha Peri ( VIA s3.india.com)

Inilah Sosok Bocah 11 Tahun, Salah Satu Siswa Tercerdas di Dunia !

4 Agustus 2021 17:08 WIB

SonoraBangka.id - Natasha Peri, seorang gadis India-Amerika berusia 11 tahun dinyatakan sebagai salah satu siswa tercerdas di dunia oleh sebuah universitas ternama di Amerika Serikat (AS).

Peri terbukti mampu menyelesaikan tes standar masuk ke perguruan tinggi yakni Scholastic Assessment Test (SAT) dan American College Testing (ACT) dengan hasil sangat luar biasa.

Dalam beberapa kasus, perusahaan dan organisasi nirlaba juga menggunakan skor tes ini untuk memberikan beasiswa berdasarkan prestasi.

Penilaian yang diterima oleh siswa yang bersekolah di Thelma L Sandmeier Elementary School, New Jersey, AS itu merupakan bagian dari program pencarian bakat untuk generasi muda Johns Hopkins Center (CTY).

Natasha Peri adalah salah satu dari hampir 19.000 siswa di 84 negara yang bergabung dengan CTY pada tahun pencarian bakat 2020-21.

Natasha Peri (berkacamata)

SumberKOMPAS.com
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm