Ilustrasi aneka tanaman kaktus
Ilustrasi aneka tanaman kaktus ( banjarmasinpost.co.id/salmah )

Gampang, Mau Tahu 5 Trik Mudah Merawat si Cantik Kaktus Mini?

3 September 2021 13:06 WIB

Pastikan kita menyimpan kaktus di tempat yang terpapar oleh sinar matahari dan tidak lembap.
Misalnya, di teras rumah atau di dekat jendela.

Jika ingin menempatkan di dalam ruangan yang minim sinar matahari, seperti di dalam kamar misalnya, kita dapat menggunakan bantuan sinar lampu UV atau menaruhnya di dekat jendela yang terkena sinar matahari.

Jika masih tak memungkingkan, jemur kaktus setiap hari di jam 07.00-10.30 pagi dan hindari tempat yang terkena air hujan.

3. Jangan disiram setiap hari

Tanaman kaktus tidak memerlukan air yang banyak, karena salah satu kelebihan kaktus adalah mampu menyimpan cadangan air di batangnya.

Duri yang ada di badan kaktus adalah pengganti daun yang berfungsi untuk memperlambat proses penguapan air, sehingga kaktus bisa bertahan lebih lama walaupun tidak disiram.

Kita cukup menyiraman kaktus 7-10 hari sekali saja.

4. Mengatasi hama

Untuk mengatasi hama pada kaktus, kita dapat menyemprotkan cairan insektisida yang banyak dijual di toko pertanian.

Selain itu, bisa juga dengan membuat sendiri cairan pembasmi hama menggunakan cairan alkohol yang di campurkan dengan air.

Perbandingannya 1 liter air ditambah 10 mililiter cairan alkohol.

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm