Cara membersihkan tanaman hias plastik di rumah.
Cara membersihkan tanaman hias plastik di rumah. ( pixabay)

Ini 7 Cara Mudah untuk Membersihkan Tanaman Hias Plastik Sudah Kotor dan Berdebu

4 September 2021 07:56 WIB

2. Menggunakan Botol Penyiraman Pompa Kompresi

Cara membersihkan tanaman hias plastik di rumah.
piqsels
Bersihkan tanaman hias plastik menggunakan botol penyiraman pompa kompresi.

Teman-teman juga bisa menggunakan botol penyiraman pompa kompresi untuk membersihkan tanaman hias plastik.

Botol penyiraman pompa kompresi bisa menghilangkan debu yang menempel pada lipatan-lipatan tanaman hias plastik.

Namun, juga harus hati-hati dalam penggunaannya agar tidak membuat lem di tanaman hias plastik terlepas.

3. Menggunakan Dust Blower

Membersihkan tanaman hias plastik dengan menggunakan dust blower dapat dilakukan dengan lebih mudah dan lembut.

Gunakan dust blower untuk menghilangkan debu halus di bagian lipatan-lipatan tanaman hias plastik.

Namun, menggunakan dust blower membutuhkan waktu yang lebih lama untuk membersihkan debu.

4. Menggunakan Garam

 

Tanaman hias plastik juga bisa dibersihkan dengan garam, lo. Caranya, masukkan tanaman hias plastik ke dalam kantong plastik, lalu masukkan garam kasar.

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm