Ilustrasi
Ilustrasi ( Shutterstock )

Jatuh Cinta dengan Sahabat Sendiri? Yuk Kenali Tanda-Tandanya!

21 September 2021 08:08 WIB
Memerhatikan hal kecil

Sering kali kita memerhatikan hal-hal kecil seperti gerak-gerik atau bahkan aroma tubuhnya.

“Sistem stres kita dapat meningkatkan indra dan membuat kita memerhatikan segala sesuatu seperti bau mereka, senyumnya, tingkah laku, hingga ekspresi wajah,” tutur Neuropsikolog, Dr. Rhonda Freeman.

Merasa Gugup

Saat bertemu dengan sahabat rasanya sama saja seperti bertemu dengan teman-teman yang lain, tapi saat kita sedang jatuh cinta dengannya, rasa gugup pun bisa muncul.

Tanda ini muncul lebih kuat jika sedang berduaan saja.
 
 

Clarissa mengungkapkan bahwa, peningkatan kadar adrenalin adalah apa yang membuatmu berkeringat, jantung berdebar, atau bibir terasa kering saat bersama dengan orang tersebut.

 

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm