Ilustrasi
Ilustrasi ( Shutterstock )

Bagaimana Cara Membersihkan Karang Gigi dengan Bahan Alami?

2 Oktober 2021 11:01 WIB

SonoraBangka.id - Salah satu anggota tubuh yang harus diperhatikan kesehatannya adalah gigi.

Tak hanya membuat kurang percaya diri akibat kesehatan gigi yang buruk, ini juga bisa mengancam nyawa kita.

Salah satu yang tak bisa disepelekan adalah plak gigi atau karang gigi. Ini sebenarnya dibentuk oleh garam mineral, sisa makanan, dan residu lainnya yang memfasilitasi pertumbuhan bakteri atau bisa dikatakan karang gigi adalah tempat bersarangnya bakteri.

Jika didiamkan, karang gigi bisa membahayakan. Efek buruk yang bisa menimpa kita di antaranya adalah terjadinya radang gusi, risiko gigi tanggal, dan bahkan dapat memicu penyakit jantung dan stroke.

Mengapa bisa?

Ini dikarenakan plak gigi bisa masuk ke dalam aliran darah dan menimbulkan reaksi peradakan. Sehingga dapat menyebabkan kerusakan dan penyumbatan pembuluh darah.

Mulai sekarang, jangan sepelekan karang gigi ya Sahabat NOVA! Kita bisa membersihkan karang gigi dengan bahan alami berikut ini seperti yang NOVA.id lansir dari intisari.grid.id.

1. Jus lemon

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm