Ilustrasi orang sedang menggosok tempat cuci piring.
Ilustrasi orang sedang menggosok tempat cuci piring. ( SHUTTERSTOCK/POP PAUL-CATALIN)

Ibu Harus Tahu, 5 Tempat Paling Kotor di Rumah yang Harus Dibersihkan

13 Oktober 2021 15:01 WIB

4. Remote televisi

Remote televisi sering sekali kita sentuh, bahkan dalam keadaan tangan yang kotor.

"Remote TV adalah salah satu permukaan paling kotor di rumah Anda," kata Harmon dari Healthy Clean.

Kita bisa membersihkannya dengan cara menggunakan lap disinfektan.

Untuk masuk di sela-sela tombol, cobalah pakai kapas yang dicelupkan ke dalam alkohol.

5. Di atas lemari dapur

Permukaan lemari di bagian atas memang sering tak mendapat perhatian kita dalam rutinitas pembersihan.

"Kami menemukan debu, sarang dan kotoran hewan pengerat selama bertahun-tahun, makanan yang sudah lama terlupakan, dan tanaman mati," kata Derek Christian, pemilik My Maid Service dan rekan penulis The House Cleaning Technician's Manual.

Dia juga menambahkan bahwa, sangat sedikit orang yang pernah membersihkan daerah ini.

 

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm