SonoraBangka.id - Di jaman sekarang ini cara membersihkan karang gigi bisa menggunakan beberapa bahan alami.
Mulai dari serai hingga bahan yang tidak terduga seperti lidah buaya dan keju.
Namun perlu diingat, cara-cara berikut ini hanya bersifat sementara.
1. Lidah buaya
Menurut sebuah penelitian, bahan alami itu sama efektifnya dengan obat kumur klorheksidin untuk menghilangkan karang gigi.
Aplikasikan gel lidah buaya pada gigi dan gusi. Setelah 10 menit, berkumurlah dengan air dingin.
Untuk mendapat hasil yang maksimal, gunakan lidah buaya sebanyak dua kali dalam sehari.
2. Keju
Emedi Health menyebutkan bahwa karang gigi dapat hilang dengan mengonsumsi keju.
Kandungan dalam produk olahan susu itu mampu menetralkan keasaman dalam mulut sehingga karang gigi dapat berkurang.
Mineral lain yang terkandung dalam keju juga mampu meningkatkan kesehatan gigi.