Anggota Polres Bangka Selatan, mengindentifikasi mayat Ella Andini, dari Kediamannya di RT 5 RW 6, Kelurahan Teladan, Toboali Bangka Selatan, Rabu (20/10/2021) dan foto korban bersama suaminya.
Anggota Polres Bangka Selatan, mengindentifikasi mayat Ella Andini, dari Kediamannya di RT 5 RW 6, Kelurahan Teladan, Toboali Bangka Selatan, Rabu (20/10/2021) dan foto korban bersama suaminya. ( Facebook/Bangkapos.com)

Ella Andini Bukanlah Istri Pertama Rafli, Karena Pernah Menikah Siri di Medan

23 Oktober 2021 07:59 WIB

SONORABANGKA.ID - Korban pembunuhan  Ella Andini (24) rupanya bukan istri pertama Muhammad Rafli (21), tersangka pembunuhan di Kelurahan Teladan, Kecamatan ToboaliBangka Selatan.

Rafli mengaku telah menikah siri di daerah asalnya, Medan sebelum menikahi Ella Andini.

"Sudah menikah sirih di Medan, sudah satu tahun menikah sirihnya," kata Rafli saat dihadiri di Konferensi Pers di Polres Bangka Selatan, Jumat (22/10/2021).

Sebelumnya telah beredar di group media sosial Facebook, pengantin pria berbusana hitam mirip Muhammad Rafli.

Pada foto itu, pria mirip Rafli berfoto bersama pengantin wanita dan beberapa teman wanita.

"Nemu digroup sebelah. Si tersangka in rupe nye la ade bini. Sebelum kwin dgn korban. Laju penasaran aq," tulis caption foto di Facebook seperti dikutip Bangkapos.com

"Setelah berhubungan badan saya cekik lehernya, karena saya lihat isi chat dia dengan mantannya, janjian untuk bertemu," ucap Rafli 

Rafli mengakui sudah lama mengkonsumsi narkoba jenis sabu-sabu. 

Muhammad Rafli juga mengaku sempat bekerja di Rehabilitasi Narkoba di Sungailiat namun dipecat karena mengkonsumsi narkoba

"Dipecat karena konsumen narkoba," katanya.

Sumberbangka pos
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm