Ilustrasi kamar ala Bohemian
Ilustrasi kamar ala Bohemian ( )

Yuk Sulap Kamar Tidur dengan Gaya Bohemian, Supaya Makin Betah!

12 November 2021 08:24 WIB

SonoraBangka.id - Kamar tidur adalah sebagai ruang yang bersifat personal yang sering kali didesain sesuai dengan karakter sang empunya. 

Kamar tidur yang tidak didesain sesuai dengan kesukaan pemiliknya akan membuat tidak betah. 

Agar Anda bisa lebih betah “mendekam” di dalam kamar, ada banyak cara yang bisa dilakukan. Misalnya, dengan mengubah posisi ranjang dan lemari, hingga mengganti warna cat tembok.

Namun, jika ingin mencoba nuansa yang sepenuhnya baru, Anda bisa menjajal konsep kamar estetik ala Instagram, yakni melalui gaya ruangan ala bohemian atau boho.

Berbeda dengan gaya skandinavian yang mengutamakan kesederhanaan, gaya boho justru bermain pada warna-warna earth tone yang menenangkan.

Desain ini juga membuat kamar menjadi lebih hangat sekaligus estetik ketika diunggah ke media sosial.

Lalu, interior dan desain apa saja yang perlu Anda pilih jika ingin mencoba gaya boho? Dirangkum dari berbagai sumber, berikut tipsnya.

Gunakan hiasan rumbai

Salah satu ciri desain boho adalah adanya aksen rumbai pada pajangan atau kain pelapis furnitur. Selain bertujuan untuk memperlihatkan kesan ramai, kain pelapis berumbai juga cocok digunakan untuk menutup perabotan lama sehingga tampak seperti baru.

SumberNova
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm