Ilustrasi
Ilustrasi ( Unsplash/Valentin Salja )

Usia Muda Sudah Pikun? 4 Makanan Ini Mampu Tingkatkan Daya Ingat

16 November 2021 13:31 WIB

Buah berry

Buah yang satu ini ternyata tidak hanya lezat untuk disantap.

Buah berry bisa membantu kita untuk meningkatkan kinerja otak.

Hal tersebut berkaitan dengan kandungan antioksidan, fitonutrien, vitamin, dan mineral yang cukup tinggi.

Nutrisi tersebut akan membantu mempertahankan memori.

Kandungan serat yang ada di dalamnya juga memberi makan mikroba di usus untuk mengurangi peradangan otak.

 

Kunyit

Bahan dapur yang satu ini juga ampuh untuk menjaga kesehatan otak.

Untuk memanfaatkannya anda bisa mengombinasikan dengan lada hitam.

Perpaduan kunyit dengan lada hitam dapat menghasilkan zat anti inflamasi yang ampuh untuk memperlambat penurunan kognitif.

Gejala kecemasan dan penurunan kognitif seiring pertambahan usia bisa dicegah dengan konsumsi dua bahan ini.

Sumberhype.grid.id
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm