Jumlah vaksin itu didapatkan Indonesia dari pemberian langsung dan hibah. Vaksin yang tiba terdiri dari vaksin jadi serta dalam bentuk bahan baku atau bulk.
“Jumlah total vaksin Covid-19 yang sudah diterima per 19 November hampir 350 juta. Lebih tepatnya sebanyak 384,6 juta.
Reisa mengatakan bahwa pemerintah terus berupaya mengamankan jatah vaksin Covid-19 sampai akhir Desember mendatang.
Adapun masyarakat yang sudah divaksinasi Covid-19 sebanyak dua suntikan sebanyak 87.960.117 orang atau setara 42,23 persen dari target pemerintah.
Lalu sebanyak 133.402.051 orang telah mendapatkan vaksinasi Covid-19 dosis pertama. Angka itu setara dengan 64,05 persen.
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "UPDATE: 4,25 Juta Kasus Covid-19 dan Angka Kematian Terendah Sejak Mei 2020", Klik untuk baca: https://nasional.kompas.com/read/2021/11/20/07361151/update-425-juta-kasus-covid-19-dan-angka-kematian-terendah-sejak-mei-2020?page=2.