Ilustrasi vaksin anak
Ilustrasi vaksin anak ( E+)

Pentingnya Vaksin Influenza untuk Kesehatan Anak, Ibu Harus Tahu!

20 November 2021 19:16 WIB

"Anak itu transmitter virus yang cepat. Banyak menularkan virus ke orang lain. Sehingga wajib divaksin."

"Vaksin untuk memproteksi diri sendiri dan orang lain," ujarnya di acara Konferensi Pers Virtual Hari Flu Sedunia: "Pentingnya Vaksinasi Flu di Masa Pandemi COVID-19", Jumat (19/11).

Selain menerima suntikan vaksin influenza, orangtua juga perlu menjalankan gaya hidup sehat untuk keluarga.

Perlindungan yang baik ini bisa menyelamatkan anak dari bahaya virus influenza.

Namun juga jangan abaikan vaksin Covid-19 yang sangat penting di masa sekarang.

Vaksin influenza bisa didapatkan minimal satu bulan setelah pemberian dosis kedua vaksin Covid-19.

Atau, vaksin influenza bisa diberikan pada anak minimal satu bulan sebelum dosis pertama vaksin Covid-19.

Sementara itu untuk menghindari keraguan, ada baiknya berkonsultasi dengan dokter terlebih dahulu.

SumberNova
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm